Quartararo: Sudah Mirip Seperti Max Verstappen Si Bagnaia

Quartararo mengatakan bahwa Francesco Bagnaia mirip dengan Max Verstappen. Bagnaia sulit untuk di hentikan oelh para kompetitor lain pada Ajang Balapan MotoGP Sprint Race 2023. Ini berarti Bagnaia telah mengoleksi 37 poin dari satu seri balapan Sirkuit Red Bull Ring.

Kombinasi Bagnaia dengan Motornya

Total ada 20 balapan (termasuk sprint race) yang berlangsung sepanjang MotoGP 2023. Bagnaia berhasil meraih 9 kemenangan dan 7 podium atau 16 kali. Bagnaia tertinggal jauh dari rival terdekatnya. Jorge Martín, yang mencetak 189 poin. Bagnaia pun meninggalkan pebalap Mooney VR46 Ducati itu, yang berada di posisi ketiga klasemen MotoGP 2023 dengan 183 poin. Tak heran, rival lamanya di tahun 2022, Fabio Quartararo, sudah mengibarkan bendera putih saat melawan Bagnaia. Ia menilai sulit menghentikan Bagnaia.

“Tidak, saya tidak melihat ada pebalap yang bisa menghentikan Bagnaia. Saya pikir dia sekarang mirip Vertappen,”

Bagnaia

Pembalap Red Bull Racing Max Verstappen kini muncul sebagai kekuatan dominan di Formula 1 atau F1. Dia memenangkan 9 dari 11 pertandingan yang dia mainkan, hanya kalah dua kali dari Sergio Pérez, yang juga rekan setimnya.

“Saya rasa tahun lalu juga sulit dikalahkan, Bagnaia punya motor terbaik, tapi Anda bisa punya motor terbaik dan tidak mendapatkan hasil bagus. Ini kombinasi antara pengendara dan motornya,”

Max Verstappen

“Sekarang sepertinya ada persatuan antara Bagnaia dan motornya, kepercayaan diri dengan motornya. Ketika Anda menang, menang, menang. Anda akan kesulitan untuk berhenti. Itulah perasaan yang dia rasakan saat ini. Mengendalikan motor itu mudah. Dia tahu cara menggunakan sepedanya. Untuk saat ini saya tidak melihat ada orang yang bisa lebih cepat darinya.”

Quartararo Masih tertinggal 20 Second Dengan Bagnaia

Quartararo finis kesembilan di MotoGP Austria. Itu 20 detik dari Bagnaia. “Saya memberi 100 persen, saya senang dengan apa yang saya dapatkan,” ujarnya.

“Pada awal balapan saya kehilangan grip jadi saya sangat lambat. Saya kehilangan banyak posisi, saya membuat kesalahan saat comeback, saya harus banyak memakai ban, saya merusak ban”.

Francesco Bagnaia Juara Sprint Race Austria MotoGP 2023

Francesco Bagnaia menjuarai kembali ajang blapa sprint race MotoGP musim ini. Ajang yang di selenggarakan di Red Bull Ring, Sabtu (18/8/2023) ini memperlihatkan Sang rider Ducati Lenovo itu meninggalkan para pesaingnya.

Francesco berdiri dalam podium tertunggu setelah balapan sebagai pemengang posisi pole. Unggul atas Binder denga Jorge Martin yang melengkapi podium

Dalam balapan ini Francesco Bagnaia terhitung telah memenangkan 4 Sprint Race MotoGP 2023. Bagnaia sendiri telah mengoleksi 226 poin dan memimpin 46 angka atas Martin. Sedangkan Bezzechi Mooney VR46 masih menduduki rank ketiga klasemen ajang balapan 2023.

Peristiwa Balapan MotoGP Austria 2023

Awal start di posisi kedua ada Maverick Vinales yang melakukan start buruk dengan insiden Martin. Fabio Quartararo Miguql, Bezzechi juga merasakan dampak akbibat insiden yang di buat Maverick. Tak heran Oliveira dan Bezzechi terjatuh.

Setelah beberapa Lap di lalui, Martin kembali membuat ulah. Dan kali ini Luca Marini yang menjadi korban Crash di trek. Penyidik peristiwa dalam trek tidak melakukan apapun dan membebaskan Matin dari sanksi. Akan tetapi pihak otoritas masih belum mengambil keputusan terkait insiden di lap pertama.

Sedangkan Bagnaia di yang behasil maju kedepan perlahan menjauh dari para pesaingnya. Dan Akhirnya ia memenangi sprint Race dengan keunggulan 1 menit lebih.

Klasemen MotoGP 2023

1Francesco BagnaiaITADucati Lenovo (GP23)226
2Jorge MartinSPAPramac Ducati (GP23)180
3Marco BezzecchiITAMooney VR46 Ducati (GP22)167
4Brad BinderRSARed Bull KTM (RC16)140
5Johann ZarcoFRAPramac Ducati (GP23)122
6Aleix EspargaroSPAAprilia Racing (RS-GP23)110
7Luca MariniITAMooney VR46 Ducati (GP22)107
8Jack MillerAUSRed Bull KTM (RC16)95
9Alex MarquezSPAGresini Ducati (GP22)81
10Maverick ViñalesSPAAprilia Racing (RS-GP23)76
11Fabio QuartararoFRAMonster Yamaha (YZR-M1)65
12Franco MorbidelliITAMonster Yamaha (YZR-M1)60
13Augusto FernandezSPATech3 GASGAS (RC16)49
14Alex RinsSPALCR Honda (RC213V)47
15Miguel OliveiraPORRNF Aprilia (RS-GP22)40
16Fabio di GiannantonioITAGresini Ducati (GP22)37
17Takaaki NakagamiJPNLCR Honda (RC213V)34
18Enea BastianiniITADucati Lenovo (GP23)18
19Marc MarquezSPARepsol Honda (RC213V)15
20Raul FernandezSPARNF Aprilia (RS-GP22)14
21Dani PedrosaSPAKTM Test Rider (RC16)13
22Lorenzo SavadoriITAAprilia Factory (RS-GP23)9
23Jonas FolgerGERTech3 GASGAS (RC16)9
24Pol EspargaroSPATech3 GASGAS (RC16)8
25Joan MirSPARepsol Honda (RC213V)5
26Michele PirroITAAruba.it Ducati (GP23)5
27Danilo PetrucciITADucati Lenovo (GP23)5
28Stefan BradlGERLCR Honda (RC213V)5
Exit mobile version