September 14, 2024

Pojok Gamers

Game Portal

Christopher Judge Sindir COD: MW3 di Game Award 2023

2 min read

Christopher Judge Sang Voice Actor dari franchise God of War sendiri menyindir game Call of Duty Modern Warfare 3 di Game Award 2023. Christopher Judge selain terkenal sebagai Voice Actor Kratos, ia juga terkenal karean pidato kemenangannya di TGA tahun lalu. Pidato yang di kabarkan memakan waktu 8 menit yang dijadikan sebagai sindiran untuknya kepada game COD MW3 yang menghadiri acara Game Award di tahun ini. Seperti yang kita ketahui CODMW3 memiliki durasi campaign yang begitu singkat sehingga mendapatkan kritik yang cukup pedas dari para pemainnya.

Sindiran Keras Dari Christopher Judge

Sindiran Judge diatas panggung TGA ini berbunyi bahwa: faktanya, pidato dirinya tahun lalu bahkan lebih panjang dari campaign Call of Duty tahun ini. Sungguh sebuah langkah berani yang harus seorang God of War saja yang bisa melakukannya.

Judge juga menyuarakan diakhir kalau dia tidak akan mau bekerja sama dengan perusahaan game tersebut. Setelah selesai dia mengatakan hal tersebut, pengujung di acara sontak tertawa terbahak-bahak.

Bagaimana menurut kalian soal ini brott? Apakah kalian setuju dengan fakta menarik yang disajikan oleh sang God of War di panggung TGA 2023 ini? Ikuri terus berita tentang The Game Awards 20223 di Pojok Gamers yang tidak kalah menarik. Kunjungi link ini untuk informasi gaming lainnya yang mungkin belum anda baca, terima kasih