Phil Spencer tampaknya malah tidak tertarik dengan upgrade pertengahan cycle untuk konsol Xbox mereka. Yang dimana Sony dikabarkan sedang mengembangkan konsol Mid refresh mereka yaitu PS5 Pro. Dalam acara summer Game Fest, Phill mengatakan bahwa mereka tidak mengerjakan konsol mid cycle Xbox,
Kembali Menegaskan Kalau Konsol Mid cycle Xbox tidak sedang Dikerjakan
Dalam wawancara bersama IGN diacara Gamescom 2023, Phil Spencer kembali mengatak atau mengumumkan bahwa mereka tidak sama sekali mengerjakan Konsol mid refresh. Dia mengatakan bahwa produk mereka yang sekarang dengan ukuran storage yang lebih besar yaitu Xbos Series S.
Phil mengatakan sekarang sudah masuk fase akhir dari sebuah awalan. Berarti mereka harus membiarkan developer bisa memeras sebanyak mungkin performa pada konsol generasi sekarang. Dia juga menambahkan kalau game itu tidak melulu soal jumlah piksel.
Ia juga mengambil contoh PC dengan spesifikasi CPU dan GPU kelas atas. Selain dari jumlah frame rate dan resolusi, ada juga bagian yang menurut Phil tidak kalah penting. Bagian tersebut adalah teknik pencahayaan dan juga berbagai teknik lainnya yang bisa buat sebuah game terlihat dan terasa menawan.
Xbox Series X Pada Game Party Hanya berjalan 30Fps
Phil merasa bahwa konsol yang sekarang sudah cukup kuat untuk itu masih bisa di kembangakan lebih jauh lagi. Mungkin bisa jadi ini yang membuat phill tidak mau merilis konsol Mid Refresh Xbox. Game first party mereka yaitu Starfield saja hanya akan bisa dimainkan untuk versi konsol di framerate 30fps saja. Ini tentu berbeda dengan apa yang dikatakan Phil soal headroom. Apakah Starfield bukan contoh yang bagus untuk pembahasan ini? Coba beri pendapat kalian brott.