Snowbreak Luncurkan Game Perang Robot yang Seru
Snowbreak akhirnya mengembangkan video game yang di tuju kepada penggemar mecha dunia dengan konsep battle royale. Mecha Break itu lah nama game yang akan mengisi PC kalian yang dimana gamer bosan dengan battle royale yang begitu-gitu saja. Mecha Break menjadi sebuah jawaban untuk mengalam bermain perang-perangan dengan menggunakan robot besar super epic.
Genre Mecha nampaknya menjadi pusat perhatian semenjak Rubicon dari Game Zaraplay bertajuk Armored Core. Dikarenakan nya para pengembang mengikuti jejak karena Mecha menjadi sebuha fenomena kecintaan penggemar akan Mecha. Amazing Seasun sebagai developer Snowbreak baru-baru ini telah mengumumkan Mecha Break, Yuk kita bahas bareng.
Mecha Break, game battle royale mecha dari Snowbreak
Mecha Break tampak hadir sebagai sebuah game battle royale dimana 48 pemain akan diturunkan ke dalam sebuah medan perang. Para pemain akan bermain sebagai sebuah tim, baik tiga maupun enam pemain untuk bertahan menjadi squad terakhir. Game ini menjanjikan fitur kustomisasi layaknya Armored Core. Melalui opsi ini, pemain bisa bebas mengatur seperti apa mech yang akan mereka kendarai. Tidak diketahui seperti apa cara untuk membuka fitur kustomisasi. Mengingat Amazing Seasun sebelumnya sempat mengembangkan dua game gacha, kemungkinan game ini akan hadir dengan unlockables yang bisa kalian dapat melalui gacha.
Jika kalian merasa asing dengan Amazing Seasun, mungkin kalian bisa mencoba game yang mereka kembangkan sebelum ini. Setelah Girl Cafe Gun, Amazing Seasun merilis sebuah shooter gacha berjudul Snowbreak: Containment Zone. Game ini menghadirkan waifu dengan kemampuan unik mereka sendiri. Sayangnya, mengingat game ini berbasis F2P, kalian hanya bisa menggunakan karakter yang lebih kuat melalui sistem gacha.
Jika tertarik, kalian bisa mengunjungi situs resmi Snowbreak melalui tautan ini. Selain itu, Mecha Break tampaknya belum memiliki tanggal rilis tetap, jadinya kalian harus menunggu ekstra sabar. Kunjungi link ini untuk informasi gaming lainnya yang mungkin belum anda baca, terima kasih